Jangan keluhkan keadaan yang berantakan.
Keadaan yang berantakan mengharuskan Anda berubah menjadi pribadi yang lebih sadar, berpikir praktis, lebih segera bertindak, dan menggunakan apa pun yang sudah ada pada diri Anda.
Kalau keadaan tidak berantakan, Anda akan tetap bertahan dalam kebiasaan usang yang selama ini terbukti tidak berguna.
Berubahlah.
Masa depan yang baru sudah menunggu Anda.
Mario Teguh – Loving you all as always